UNBOXING dan review iPhone 11 Pro Max Yang Terbaru

excited, excited!. making weird sounds now. excited banget untuk dapatin HP baru. hai semuanya, 


selamat datang kembali ke channel aku. nama aku Titan Tyra dan sekarang aku lagi di Changi Airport Jewel. aku baru banget tiba di sini masih ada bagasi aku. dan aku langsung jalan jembatan to go to the Apple Store. dan aku sudah dapat iPhone 11 Pro Max aku. gila banget ini warna gold by the way, karena aku dari dulu pengen banget punya iPhone yang warna emas. tadi gampang banget prosesnya, aku langsung datang ke toko. 

Gak pakai ngantri langsung jalan, scan QR code, kasih passport dan dapat semuanya. dan tadi pas aku vlogging di dalam juga mas Applenya sama sekali ga ngelihat aku dengan aneh, jadi all good. jadi kalau misalnya kalian ga tahu, ini ada Life Hack, di Apple itu, mereka ada education prize. jadi buat kalian-kalian yang masih sekolah, kalian bisa dapat diskon. kalian sama sekali ga usah kasih student pass kalian di websitenya. kalau misalnya kalian ke websitenya terus beli Mac, dia langsung ada diskon. 

kalian langsung cari di Google saja “Apple for education”. dan aku berusaha nyari diskon untuk iPhone aku tapi ternyata ga kediskon, kayanya cuma MacBook doang. terus ini lagi ada beli Mac or iPad dapat beats headphones. jadi ini adalah 11 Pro Max which is layar yang besar. yang ini 11 Pro saja which is layarnya hampir sama dengan iPhone 10 kita. tapi belakangnya ada mata laba-laba. ini warna-warna untuk 11 Pro Max, yaitu midnight green, gold, space gray, dan silver. dan ini warna-warna untuk iPhone 11 dan di sana ada pacarku. are you excited? yes!. I’m going to unbox it in front of you guys right now, so let’s see what’s inside. kita sudah cari tempat yang nyaman untuk unboxing iPhone 11 Pro Max ini. aku excited banget dan aku pengen banget kalian ngelihat isinya bareng-bareng aku.

I know they start to change the box design. biasanya itu mereka tunjukin screen depannya, tapi kali ini mereka tunjukin kamera belakangnya. karena itu memang yang paling beda dari iPhone kali ini yaitu kameranya, right babe?. I don’t know, I know the box is a bit wide, right?. Yeah, cerita sedikit tadinya itu aku sama sekali ga ada rencana untuk beli ini. karena aku merasa ini kemahalan banget tapi Gaius told me that as an influencer,. I should have the best gadget for photos and so I was like “Ok sold, I’m gonna get it”. 

OMG kaget tiba-tiba sudah ada iPhone dong di sini. cantik banget, isn’t it beautiful, babe?. dan ini benar-benar matte banget. jadi iPhone sebelumnya belakangnya itu glossy, tapi kali ini mereka bikin matte. lalu bagian kameranya ini agak naik, so I don’t know how this is gonna be if I ever drop my phone on its back. jadi di dalam kotaknya ada headphone, ini bukan AirPods ya guys ini ga wireless. dan di sini ada kabel USB C. wow, this is really fancy, I don’t even know how it works. dan coloknya itu sudah colokan yang kecil, guys dan ini katanya sudah fast charging. jadi kita ga usah lagi beli plug yang fast charging, HP kita akan lebih cepat tercharge penuh. there you go, that’s all. “hallo” “bonjour”. “arigatou”?. jadi dia langsung bisa connect ke HP aku. I just had to put my old phone close to my new phone, dia langsung tulisannya “set up new iPhone”. jadi semuanya sudah otomatis, guys, wow. jadi sekarang ada 2 opsi, “transfer from iPhone” atau “download from iCloud”. semua data di dalam iPhone aku itu selalu di iCloud. aku beli per tahun, aku berasa it’s worthed karena aku banyak banget data di HP. jadi sekarang kita lagi di Universal Studio Singapore dan inilah alasan kenapa kita datang ke Singapore.

karena pengen kunjungin Halloween Horror Nights. jadi itu opportunity yang sangat sempurna karena nanti akan gelap dan akan banyak setan-setannya. jadi aku bisa nyobain night mode di sini karena katanya iPhone 11 Pro Max ini night modenya bagus banget. jadi aku juga bawa iPhone 10 aku. aku akan foto dengan angle yang persis sama nanti kalian bisa ngelihat perbedaannya langsung. dari foto dan juga segi videonya. pas aku nyalain kameranya, langsung ngelihat 1x ini which is the normal angle that you see. and the when I click 0.5x, it goes to wide angle which is crazy, how much you can get on the side. dan dia ga ada fisheye effect gitu, ga bulat di samping. terus, kerennya juga kita bisa nge-zoom dengan pelan seperti ini. nah kalau buat aku pribadi, pas aku ngelihat kualitasnya, ini jujur ini kaya lumayan mirip sama Android phone. cuman kata Gaius, ga sama sekali, ini jernih dan true tone color. tapi menurut aku tuh kaya ada efek-efek kontras aneh gitu guys, ga tahu sih ya. mungkin hanya aku doang, karena dulu aku pernah mainin HP XiaoMi dan persis kaya gini sih sebenarnya. pas difotoin juga, sekarang aku mau foto pakai iPhone 10 aku dan pakai iPhone 11 aku. dan sekarang aku juga lagi video pakai selfie camera on both phones biar kita lihat perbedaannya. kalau langsung lihat dari sini sihi iPhone 11 kaya jauh lebih jernih, semua beruntusan kelihatan, sister!. dan yang ini tuh kaya agak buram-buram gimana gitu. oke, jadi sekarang aku mau nyobain slow-mo selfies, namanya slo-fies. terus, kalau misalnya kalian nyalain camera mode, dia itu dari gelap jadi makin terang samping-sampingnya. 

Jadi kalian bisa ngelihat nih ada teaser kalau foto di wide angle, kalian dapat apa saja di samping-sampingnya. aku ngerasa ini terlihat keren, cuman agak distracting ya. video juga bisa wide angle loh guys, dan ini bakal ngebantu banget kalau misalnya kalian mau nge-vlog. that’s us!. tapi kalau misalnya kalian foto sesuatu yang macro atau yang dekat,. samping-sampingnya akan mulai jadi hitam lagi. tapi kalau misalnya foto landscape, dia akan makin memudar lagi. dan kalau misalnya kalian mau video, kalian bisa langsung video dari photo mode. kalian tinggal pencet saja tombol fotonya dan dihold. tuh, sekarang aku sudah bisa mulai video. inspired by instagram story ya guys kayanya atau bisa seperti dulu, dislide ke video mode. now, we’re about to get into a clown university. jadi ceritanya, kita itu mau jadi badut dan untungnya kita bisa video semua di dalam, exclusive preview. jadi ini hari ke-2 sejak aku dapat iPhone 11 aku tapi sayangnya aku belum pakai HP ini. masih pakai iPhone 10 aku karena aku belum bisa connect ke WhatsApp. pasti banyak yang nanya juga apakah iPhone yang beli di luar negeri bisa dipakai di Jakarta. bisa banget, karena Apple itu sudah mengangkat rule yang ga bisa pakai HP di luar negeri itu. 

Kecuali kamu beli di US di bawah provider, jadi kaya misalnya Telkomsel atau XLnya mereka gitu. jadi jangan beli di bawah kontrak, beli putus saja seharusnya bisa kalian pakai simcard Indonesia. terus, sekarang aku mau nyobain foto diri aku sendiri dengan kamera iPhone 10 dan iPhone 11. karena most of us take photos of ourselves, we wanna see how we’ll look on instagram. so here’s the comparison. dan ini perbedaan video kalau misalnya lagi videoin manusia. dan ini penting banget untuk seorang instagramer kaya aku. dan ini perbedaan audio, aku ga tahu yang mana lebih bagus, menurut kalian gimana. sekarang aku mau nyobain audio di depan fountain yang sangat-sangat berisik ini. audio itu sesuatu yang orang-orang suka ngereview padahal itu penting banget. video kita jernih atau nggak suaranya. 

Aku ada satu informasi yang menurut aku pengen aku kasih tahu kalian yaitu dia lumayan gampang crash. jadi, aplikasinya tiba-tiba mati. kemarin pas aku scroll app di photos album aku, kalau misalnya terlalu cepat, aplikasinya pasti crash. dan seharusnya untuk HP yang seharga 24 juta ini, seharusnya dia sudah ga crash. I don’t know why it does this, but if click this and I go all the way up, it crashes too. I go all the way up, OMG, it crashes too. so yeah, menurut aku, ini sesuatu yang seharusnya Apple benar-benar fix sebelum nge-launching HP. jadi itulah alasan kenapa kalau misalnya ada iPhone launch yang baru,. lebih baik kalian nunggu beberapa batch dulu,. nunggu teman-teman kamu beli dulu atau nunggu influencers beli dulu, review dulu,. baru kalian beli pas Apple sudah benar-benar fix all the problems. aku beli lebih awal karena konten, aku pengen review buat kalian.

kalau misalnya kalian pengen aku bikin lebih full review,. mungkin setelah aku pakai selama seminggu atau sebulan, kasih tahu saja aku di comments di bawah. semoga video ini berfaedah, bermanfaat buat kalian. yang penasaran saja atau memang pengen beli iPhone 11. if you guys enjoy this video, please give a like. akan membantu sekali, ayo kita bikin trending video ini dan juga jangan lupa untuk subscribe tentunya. aku masih menuju ke 1 juta subscribers, ga tahu kapan. bye guys, love you.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url